Selasa, April 07, 2009

SEBUAH DO’A

Ya Allah...
Jangan biarkan aku berharap pada selain Engkau
Karena aku yakin,
Itu hanya akan membuatku kecewa dan terluka...
Ya Allah...
Jangan Engkau biarkan aku mencintai sesuatu melebihi Engkau..
Karena aku yakin..
CintaMu pada hamba-hambaMu tak kan tertandingi oleh siapapun di dunia ini....

Ya Allah..
Maafkan aku, ampuni aku, dan sayangilah aku..
Bimbinglah aku agar senantiasa berjalan pada garis orbitmu..

Amiiin

2 komentar:

Agus Susanto mengatakan...

nek sempat klik http://agus-elektro.blogspot.com/

Agus Susanto mengatakan...

nek ngeblog klik http://agus-elektro.blogspot.com/